SALA LAUAK
5 November 2019 558x Uncategorized
Sala lauak adalah makanan gorengan khas Pariaman, Padang Sumatera Barat yang berbahan dasar tepung beras berwarna kuning kecoklatan. Makanan ini berbentuk bola, mirip comro di Jawa Barat, isi dari sala lauak biasanya teri atau udang halus. Biasanya teksturnya lembek di dalam dan renyah di permukaan.
Sala lauak makanan kecil Khas Pariaman yang Berbentuk Bola-bola kecil Berwarna Kuning ini mempunyai rasa yang sangat enak bagi Anda pencinta kuliner laut, Karena terbuat dari Campuran Tepung Beras, Bumbu Dapur, Ikan Peda, kepedasannya dapat disesuaikan dengan selera. Membuatnya pun Gampang- Gampang susah apa bila tidak mengetahui trik cara membuatnya.
Kata sala dapat diartikan sebagai ‘goreng’, artinya istilah ini digunakan untuk berbagai jenis bahan makanan yang diolah dengan cara digoreng. Karena itulah, selain jenis sala lauak ini, terdapat hidangan lain yang juga mendapat sebutan sala, seperti nasi sala, sala udang, dan sala kepiting, mari berkunjung ke Kota Pariaman.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.
JANJANG SAJUTA
Objek wisata baru yang kini viral diberbagai media sosial, Sejuta Janjang dan plataran Pinus Lereng Singgalang yang berada di kanagarian Pakan Sinayan, Kecamatan Banuhampu, Kabupaten Agam (Sumbar) menjanjikan indahnya pesona alam. Di lereng Singgalang ini ada dua objek wisata yang bisa dinikmati pengunjung yakni Sejuta Janjang dan plataran Pinus. Dalam peng... selengkapnya
Batu Batikam
Batu Batikam adalah salah satu cagar budaya bersejarah di Jorong Dusun Tuo, Nagari Limo Kaum, Kecamatan Lima Kaum. Batu batikam berfungsi sebagai medan nan bapaneh atau tempat bermusyawarah kepala siku. Batu batikam merupakan batu yang tersusuk yang melambangkan pentingnya perdamaian dan musyawarah-mufakat dalam kehidupan masyarakat. Batu Batikam... selengkapnya
Baga Beach Resort
Salah satu penginapan yang harus kamu pilih saat berlibur ke Kawasan Mandeh adalah Baga Beach Resort. Penginapan ini memiliki pemandangan laut yang indah karena berada di tepi pantai. Buat kamu yang lagi liburan ke Kawasan Mandeh penginapan ini sangat cocok dipilih untuk istirahat bersama keluarga. Baga Beach Resort menyediakan beberapa cottage mulai dari ya... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
+628119991144 -
Whatsapp
+628119991144 -
Email
tour.dreamland@gmail.com
Belum ada komentar